Pengembangan Lembar Kerja Elektronik Berbasis TPACK Berbantuan Flip PDF Corporate Edition pada Mata Kuliah Fisika Dasar II

  • Muhammad Fikri Erlangga Universitas Mulawarman
  • Muliati Syam Universitas Mulawarman
  • Nurul Fitriyah Sulaeman Universitas Mulawarman
Keywords: Media Pembelajaran, Flip PDF Corporate Edition, TPACK, Uji Kelayakan, Respon Mahasiswa, Kepraktisan, Lembar Kerja Mahasiswa

Abstract

Pendidikan di era 4.0 menuntut calon guru menguasai teknologi untuk diintegrasikan dalam proses pembelajaran. Kemampuan calon guru dalam menguasai teknologi dalam pembelajaran dapat dilihat melalui TPACK yang dimiliki guru. TPACK merupakan kerangka teoritis untuk mengintegrasikan teknologi, pedagogik, dan materi pelajaran dalam pembelajaran. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kelayakan, respon mahasiswa, dan kepraktisan terhadap media pembelajaran berbantuan Flip PDF pada materi optik geometri yang dikembangkan. Penelitian ini berjenis penelitian R&D (Research and Development) dengan model ADDIE. Instrumen yang dipakai terdiri dari angket validasi dari dosen materi dan media, respon mahasiswa, serta penilaian kepraktisan. Metode analisis data mencakup pendekatan kualitatif dan kuantitatif. Hasil uji kelayakan dari aspek materi sebesar 87% dengan kriteria sangat layak dan aspek media sebesar 93% dengan kriteria sangat layak, yang secara keseluruhan sebesar 90% dengan kriteria layak. Hasil respon mahasiswa dan kepraktisan lembar kerja sebesar 80% dan 81% dengan kriteria sangat baik dan praktis. Berdasarkan hasil uji kelayakan, respon mahasiswa, dan kepraktisan. Maka lembar kerja layak untuk digunakan dalam mendukung pembelajaran fisika pada calon guru.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Aftiani, R.Y., Khairinal, K., & Suratno, S. (2021). Pengembangan Media Pembelajaran E-Book Berbasis Flip PDF Professional untuk Meningkatkan Kemandirian Belajar dan Minat Belajar Siswa pada Mata Pelajaran Ekonomi Siswa Kelas X IIS 1 SMA Negeri 2 Kota Sungai Penuh. Jurnal Manajemen Pendidikan dan Ilmu Sosial, 2(1), 458-470. https://doi.org/10.38035/jmpis.v2i1.583.

Agustina, A. (2015). Media dan Pembelajaran. Universitas Sriwijaya.

Arikunto, S. (2010). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Rineka Cipta.

Chang, H., Chen, J., Guo, C., Chen, C., Chang, C., Lin, S. Tseng, Y. (2007). Investigating primary and secondary students’ learning of physics concepts in Taiwan. International Journal of Science Education, 29(4), 465–482. http://dx.doi.org/10.1080/09500690601073210.

Diani, R. dan Hartati, N. (2018). Flipbook Berbasis Literasi Islam: Pengembangan Media Pembelajaran Fisika Dengan 3D Pageflip Professional. Jurnal Inovasi Pendidikan Fisika, 4(2).

Efwinda. S., Haryanto. Z., Sulaeman. N. F., & Nuryadin. A., (2023). Self-Efficacy of PCK: An Exploration of Indonesia Prospective Physics Teacher Perspectives. Jurnal Pendidikan Indonesia Gemilang, 3(2), 230-241. https://doi.10.52889/jpig.v3i2.252.

Efwinda. S., & Mannan, M. N., (2021). Technological pedagogical and content knowledge (TPACK) of prospective physics teachers in distance learning: self-perception and video observation. Journal of Physics: Conference Series, https://doi.org/10.1088/1742-6596/1806/1/012040.

Galili, I., & Hazan, A. (2000). Learners' knowledge in optics: interpretation, structure and analysis. International Journal of Science Education, 22(1), 57-88.

Hanafi. (2017). Konsep Penelitian R & D Dalam Bidang Pendidikan. UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten. Saintifika Islamica: Jurnal Kajian Keislaman, 4(2), 129–150.

Khoiri, A dan Peterianus, S. (2021). Pengembangan Bahan Ajar Pendidikan Kependudukan dan Lingkungan Hidup dalam Peningkatan Perilaku Peduli Lingkungan. Jurnal Basicedu. 5(5), 3001-5000. https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i5.1519.

Mishra, P., & Koehler, M. J. (2006). Technological Pedagogical Content Knowledge: A Framework for Teacher Knowledge. Teachers College Record, 108(6), 1017-1054. https://doi.org/10.1111/j.1467-9620.2006.00684.x.

Komikesari, H., Mutoharoh, M., Dewi, P. S., Utami, G. N., Anggraini, W., & Himmah, E. F. (2020). Development of e-module using flip pdf professional on temperature and heat material. Journal of Physics: Conference Series, 1572(1), 012017. https://dx.doi.org/10.1088/1742-6596/1572/1/012017.

Nevrita, Askin. N., & Amelia. T. (2020). Analisis Kompetensi TPACK Guru Melalui Media Pembelajaran Biologi SMA. Jurnal Pendidikan Sains Indonesia, 8(2), 203-217. https://doi.org/10.24815/jpsi.v8i2.16709.

Nurudin, Dwijayanti. I., & Sumarno. (2021). Analisis Pengembangan Pembelajaran Guru Abad 21 dengan TPACK. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran, 1(2), 71-77.

Parker, J. (2006). Exploring the Impact of Varying Degrees of Cognitive Conflict in the Generation of both Subject and Pedagogical Knowledge as Primary Trainee Teachers Learn about Shadow Formation. International Journal of Science Education, 28(18), 1545- 1577.

Pradana, S. D. S., Parno, & Handayanto, S. K. (2017). Pengembangan Tes Kemampuan Berpikir Kritis pada Mater Optik Geometri untuk Mahasiswa Fisika. Jurnal Penelitian dan Evaluasi Pendidikan, 21(1), 62-64. http://dx.doi.org/10.21831/pep.v21i1.13139.

Purwanto, N. (2009). Prinsip-Prinsip dan Teknik Evaluasi Pengajaran. Remaja Rosdakarya.

Rindaryati, N. (2021). E-Modul Counter Berbasis Flip Pdf pada Mata Pelajaran Penerapan Rangkaian Elektronika. Jurnal Ilmiah Pendidikan dan Pembelajaran, 5(2), 192. http://dx.doi.org/10.23887/jipp.v5i2.31240.

Rizky, S. A., Mulyaningsih, N. N., & Bhakti, Y. B. (2021). Development of Discovery Learning Based Physics Learning Module in Energy Discussion. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran), 28(1), 17-22. https://doi.org/10.17977/um047v28i12021p017.

Sintawati, M., & Indriani, F. (2019). Pentingnya Technological Pedagogical Content Knowledge (TPACK) Guru Di Era Revolusi Industri 4 0. Seminar Nasional Matematika dan Pendidikan Matematika FKIP UMP 2020. 417–422.

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Dan Pengembangan. Alfabeta.

Susanti, E. D., & Sholihah, U. (2021). Pengembangan E-Modul Berbasis Flip Pdf Corporate pada Materi Luas dan Volume Bola. RANGE: Jurnal Pendidikan Matematika, 3(1), 37–46. https://doi.org/10.32938/jpm.v3i1.1275.

Zulkarnaen, Efwinda. S., & Sulaeman. N. F. (2023). TPACK Implementation on Energy Topic: Reading Comprehension and Feasibility of Teaching Material. Jurnal Ilmiah Pendidikan MIPA, 13 (1), 33-46. http://dx.doi.org/10.30998/formatif.v13i1.14161.

Published
2024-04-30
How to Cite
Erlangga, M. F., Syam, M., & Fitriyah Sulaeman, N. (2024). Pengembangan Lembar Kerja Elektronik Berbasis TPACK Berbantuan Flip PDF Corporate Edition pada Mata Kuliah Fisika Dasar II. Jurnal Literasi Pendidikan Fisika (JLPF), 5(1), 23-33. https://doi.org/10.30872/jlpf.v5i1.2777
Section
Articles

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>