Respon Peserta Didik terhadap Penggunaan E-LKPD Liveworksheets pada Materi Transformasi Geometri

Main Article Content

Ghina Farida
Selviana Engol
Makrina Tindangen
Yulliono Yulliono

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui respon siswa terhadap media pembelajaran matematika berupa E-LKPD Liveworksheets. Jenis Penelitian ini yaitu penelitian deskriptif untuk mendeskripsikan suatu gambaran tentang respon siswa dalam pembelajaran menggunakan media pembelajaran matematika berupa E-LKPD Liveworksheets. Teknik pengumpulan data menggunakan angket respon siswa yang terdiri dari 13 butir pertanyaan. Hasil respon siswa setelah menggunakan E-LKPD Liveworksheets berdasarkan indikator, yaitu: indikator format sebesar 69%, indikator relevansi sebesar 68%, indikator percaya diri sebesar 67% dan indicator ketertarikan yaitu 70%. Rata-rata hasil respon siswa dari semua pernyataan yaitu 70% yang berarti baik atau berada pada kategori positif.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
Farida, G., Engol, S., Tindangen, M., & Yulliono, Y. (2024). Respon Peserta Didik terhadap Penggunaan E-LKPD Liveworksheets pada Materi Transformasi Geometri. Jurnal Inovasi Refleksi Profesi Guru, 1(1), 8-14. https://doi.org/10.30872/jirpg.v1i1.3320
Section
Articles

References

Adawiyah, R., Amin, S. M., Ibrahim, M., & Hartatik, S. (2021). Peningkatan Ketuntasan Hasil Belajar Siswa Sekolah Dasar pada Pembelajaran Tematik Melalui E-LKPD dengan Bantuan Aplikasi Google Meet. Jurnal Basicedu, 5(5)
Anggito, A (2018). Metodologi Penelitian Kualitatif. Sukabumi: CV Jejak, Sukabumi.
Arikunto, S. 2010. Evaluasi Program Pendidikan: Pedoman Teoritis Praktis bagi Praktisi Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara.
Febrian Solikhin & Wijanarko. 2023. “ Pelatihan Pembuatan e-LKPD Berbantuan liveworksheets untuk Meningkatkan Kemampuan Teknologi Guru SMAN 2 Bengkulu Tengah” Jurnal pendidikan. Vol.4. N0. 1
Fitri, A., Kurniawati, N., & Mubaroh, Z. (2021). Respon peserta didik dalam memecahkan masalah matematika berdasarkan taksonomi SOLO (Structure of Observed Learning Outcome). Majamath: Jurnal Matematika dan Pendidikan Matematika, 4(2)
Hendriani, M., & Gusteti, M. U. (2021). Validitas LKPD elektronik berbasis masalah terintegrasi nilai karakter percaya diri untuk keterampilan pemecahan masalah matematika SD di era digital. Jurnal Basicedu, 5(4), 2430-2439.
Khartaningtyas, G.R., & L. Rosiana. 2020. Respon Peserta Didik Terhadap Keterlaksanaan Pembelajaran dengan Model Pembelajaran Guided Inquiry. Penda E-Jurnal: Pendidikan Sains. 8(2):188-193.
Marlina. 2022.”PENGEMBANGAN LKPD ONLINEBERBANTUAN LIVEWORKSHEETS PADA MATERI PERMUTASI KOMBINA” (Journal of Education and Instruction)Volume 5, Nomor 1.
Midroro, J. N., A. H. B. Prastowo, dan L. Nuraini. 2021. Analisis Respon siswa SMA Plus Al-Azhar Jember terhadap modul fisika digital berbasis Articulate Storyline 3 pokok bahasan Hukum Newton tentang Gravitasi, Jurnal Pembelajaran Fisika. 10(1): 8-14.
Rachman, F. A., Ahsanunnisa, R., & Nawawi, E. (2017). Pengembangan LKPD Berbasis Berpikir Kritis Materi Kelarutan Dan Hasil Kali Kelarutan Pada Mata Pelajaran Kimia Di SMA. ALKIMIA: Jurnal Ilmu Kimia Dan Terapan, 1(1), 16-25.
Sevina Indriani, Dkk. 2022. “Respon Peserta Didik Terhadap E-LKPD Berbantuan Liveworksheets sebagai Bahan Ajar Segitiga dan segiempat” Jurnal pendidikan. Volume 3. No.1
Ummu Khoiriyah. 2023. “Pengembangan E-LKPD Pembelajaran IPA Tipe Connected Berbasis Multi Representasi untuk meningkatkan Kemampuan Representasi dan Literasi Sains Peserta Didik”.Jurnal
Widoyoko, S.E.P. 2018. Penilaian Hasil Pembelajaran di Sekolah. Yogyakarta: Pustaka Belajar.
Wulandari, dkk. 2023 “Pemanfaatan LKPD Liveworksheets Sebagai Alat Evaluasi Pembelajaran Bahasa Indonesia” Vol 7. No 1