Pengaruh kecerdasan emosional dan kedisiplinan terhadap prestasi belajar matematika siswa kelas IX MTs Midanutta’lim Mayangan Jogoroto Jombang

Authors

  • Aisyah Nur Azizah Program Studi Pendidikan Matematika, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas PGRI Jombang, Jombang, Indonesia
  • Liana Nur Fatimah Program Studi Pendidikan Matematika, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas PGRI Jombang, Jombang, Indonesia
  • Shafila Alfi Putri Dzulrochmah Program Studi Pendidikan Matematika, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas PGRI Jombang, Jombang, Indonesia
  • Yasfian Alfi Fu'adi Program Studi Pendidikan Matematika, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas PGRI Jombang, Jombang, Indonesia
  • Zahrotul Mufarikha Program Studi Pendidikan Matematika, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas PGRI Jombang, Jombang, Indonesia
  • Ama Noor Fikrati Program Studi Pendidikan Matematika, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas PGRI Jombang, Jombang, Indonesia https://orcid.org/0009-0002-1014-3497
  • Jauhara Dian Nurul Iffah Program Studi Pendidikan Matematika, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas PGRI Jombang, Jombang, Indonesia https://orcid.org/0000-0002-5186-7881
  • Nurwiani Program Studi Pendidikan Matematika, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas PGRI Jombang, Jombang, Indonesia https://orcid.org/0000-0003-0659-7074

DOI:

https://doi.org/10.30872/primatika.v13i2.2886

Keywords:

Kecerdasan Emosional, Kedisiplinan, Prestasi Belajar Matematika

Abstract

Penelitian ini memiliki tujuan (1) mengetahui bagaimana kecerdasan emosional memengaruhi prestasi belajar matematika, (2) mengetahui bagaimana kedisiplinan memengaruhi prestasi belajar matematika, (3) mengetahui bagaimana kecerdasan emosional dan kedisiplinan memengaruhi prestasi belajar matematika siswa kelas IX MTs Midanutta’lim. Penelitian kuantitatif metode korelasional pada penelitian ini menggunakan populasi semua siswa kelas IX MTs Midanutta’lim dan kelas IX-D sebagai sampel penelitian. Adapun instrumen penelitian menggunakan lembar angket kecerdasan emosional dan kedisiplinan. Sebelum digunakan, intrumen ini diuji validitasnya. Hasil Penilaian Tengah Semester matematika digunakan untuk mendapatkan data prestasi belajar. Analisis data dilakukan menggunakan perhitungan regresi linear berganda. Sebagai hasil dari pengolahan data diperoleh (1) kecerdasan emosional tidak berpengaruh terhadap prestasi belajar matematika, (2) kedisiplinan tidak berpengaruh terhadap prestasi belajar matemtaika, dan (3) kecerdasan emosional dan kedisiplinan tidak berpengaruh terhadap prestasi belajar matematika. Koefisien determinasi yang bernilai 0,162 menginterpretasikan bahwa kecerdasan emosional dan kedisiplinan memengaruhi prestasi belajar matematika kelas IX MTs Midanutta’lim sebesar16,2% sedangkan 83,8% dipengaruhi oleh komponen lain yang tidak dibahas dalam penelitian ini.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Aditya, D. Y., Solihah, A., & Julaeha, S. (2023). Peningkatan Prestasi Belajar Matematika Melalui Penguatan Minat dan Disiplin Belajar. Jurnal Arjuna: Publikasi Ilmu Pendidikan, Bahasa Dan Matematika, 1(6), 302–314.

Aghnia, F. (2023). Analisis Multiple Intelligence Peserta Didik Sekolah Dasar dalam Pembelajaran Kurikulum Merdeka. Jurnal Pendidikan Dasar : Jurnal Tunas Nusantara, 5, 556–567.

Aqillamaba, K., & Puspaningtyas, N. D. (2022). Pengaruh Kecerdasan Emosional Terhadap Hasil Belajar Siswa Dalam Pembelajaran Matematika. Jurnal Ilmiah Matematika Realistik (JI-MR), 3(2), 2–8.

Faiz, A., Pratama, A., & Kurniawaty, I. (2022). Pembelajaran Berdiferensiasi dalam Program Guru Penggerak pada Modul 2.1. Jurnal Basicedu, 6(2), 2846–2853. https://doi.org/10.31004/basicedu.v6i2.2504

Hidayatuloh, A. N. W., Darmono, P. B., & ... (2021). Pengaruh Kedisiplinan Dan Kecerdasan Emosional Terhadap Prestasi Belajar Siswa SMPN 9 Purworejo. Prosiding …, 365–368. https://mahasiswa.umpwr.ac.id/prosiding/index.php/sendika/article/view/1472

Ikhfani, N. N., & Iffah, J. D. N. (2023). Upaya Meningkatkan Keaktifan dan Hasil Belajar Matematika melalui Model Pembelajaran Somatic Auditori Visual Intelektual (SAVI) pada Siswa Kelas VIII SMP Negeri 4 Jombang. Prosiding Conference on Research and Community Services, 5(1), 275–284. https://ejournal.stkipjb.ac.id/index.php/CORCYS/article/view/3270/2370

Irwani, T. (2020). Pengaruh Kedisiplinan Terhadap Prestasi Belajar Siswa Di SMA Negeri 6 Banda Aceh. Jurnal Sosial Humaniora Sigli, 3(2), 1–9. https://doi.org/10.47647/jsh.v3i2.317

Kelly, K. (2022). Kewajiban dan kedisiplinan belajar siswa. WIDYA WASTARA: Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran, 2(3), 87–94.

Lestari, A., & Sugeng, S. (2019). Pengaruh Disiplin Belajar, Lingkungan Sosial, Dan Variasi Gaya Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas XI IPA SMAN 3 Dan SMAN 5 Samarinda. Primatika: Jurnal Pendidikan Matematika, 8(1), 1–10. https://doi.org/10.30872/primatika.v8i1.134

Muslihudin, A. (2019). Implementasi Model Discovery Learning Berbantuan Video Dalam Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas V Sd Negeri 1 Suganangan. Jurnal Elementaria Edukasia, 2(1), 74–86. https://doi.org/10.31949/jee.v2i1.1481

Thaib, E. N. (2013). Hubungan Antara Prestasi Belajar Dengan Kecerdasan Emosional. Jurnal Ilmiah Didaktika, 13(2), 384–399. https://doi.org/10.22373/jid.v13i2.485

Oktavia, D., Cahya, NilamOktavia, D., Cahya, N., Hafis, A. A., & Amaliyah, F. (2023). Pengaruh Kedisiplinan Belajar Terhadap Prestasi Belajar Matematika Siswa Kelas IV SDN 1 Sadang (Vol. 3, I. 1). https://unu-ntb. e-journal. id/pac., Hafis, A. A., & Amaliyah, F. (2023). Pengaruh Kedisiplinan Belajar Terhadap Prestasi Belajar Matematika Siswa Kelas IV SDN 1 Sadang. 3(1), 2807–1107. https://unu-ntb.e-journal.id/pacu

Permatasari, B. I., & Sari, T. H. N. I. (2022). Pengaruh Persepsi Kedisiplinan Diri Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa. De Fermat : Jurnal Pendidikan Matematika, 5(2), 136–142. https://doi.org/10.36277/defermat.v5i2.275

Purnama, I. M. (2016). Pengaruh Kecerdasan Emosional dan Minat Belajar Terhadap Prestasi Belajar Matematika di SMAN Jakarta Selatan. Formatif: Jurnal Ilmiah Pendidikan MIPA, 6(3), 233–245. https://doi.org/10.30998/formatif.v6i3.995

Rachmawati, N., Marini, A., Nafiah, M., & Nurasiah, I. (2022). Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila dalam Impelementasi Kurikulum Prototipe di Sekolah Penggerak Jenjang Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 6(3), 3613–3625. https://doi.org/10.31004/basicedu.v6i3.2714

Rusni, R., & Agustan, A. (2018). Pengaruh Kedisiplinan Belajar Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Di Sekolah Dasar. JRPD (Jurnal Riset Pendidikan Dasar), 1(1), 1–9. https://doi.org/10.26618/jrpd.v1i1.1233

Setyawan, A. A., & Simbolon, D. (2018). Pengaruh Kecerdasan Emosional Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Smk Kansai Pekanbaru. Jurnal Penelitian Dan Pembelajaran Matematika, 11(1). https://doi.org/10.30870/jppm.v11i1.2980

Sirait, E. D. (2016). Pengaruh Minat Belajar Terhadap Prestasi Belajar Matematika. Formatif: Jurnal Ilmiah Pendidikan MIPA, 6(1), 35–43. https://doi.org/10.30998/formatif.v6i1.750

Sukarmin. (2018). Pengaruh Kecerdasan Emosional Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas IV SDN Gentungang Kecamatan Bajeng Barat Kabupaten Gowa. [Skripsi, Universitas Muhammadiyah Makassar]. https://digilibadmin.unismuh.ac.id/upload/2735-Full_Text.pdf

Syuhera, Z. R. (2019). Pengaruh Kecerdasan Emosional dan Kedisiplinan terhadap Prestasi belajar Matematika Siswa Kelas XI MIA SMA N 1 Purwosari.

Wirantasa, U. (2017). Pengaruh Kedisiplinan Siswa Terhadap Prestasi Belajar Matematika. Formatif: Jurnal Ilmiah Pendidikan MIPA, 7(1), 83–95. https://doi.org/10.30998/formatif.v7i1.1272

Yapono, F. (2013). Konsep-Diri, Kecerdasan Emosi Dan Efikasi-Diri. Persona:Jurnal Psikologi Indonesia, 2(3), 208–216. https://doi.org/10.30996/persona.v2i3.136

Zulifah, N. (2011). Hubungan Keterlibatan Orang Tua Terhadap Prestasi Belajar Siswa. [Skripsi, Institut Agama Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya].

Downloads

Published

2024-12-27

How to Cite

Azizah, A. N., Fatimah, L. N., Dzulrochmah, S. A. P., Fu’adi, Y. A., Mufarikha, Z., Fikrati, A. N., Iffah, J. D. N., & Nurwiani, N. (2024). Pengaruh kecerdasan emosional dan kedisiplinan terhadap prestasi belajar matematika siswa kelas IX MTs Midanutta’lim Mayangan Jogoroto Jombang. Primatika : Jurnal Pendidikan Matematika, 13(2), 93–104. https://doi.org/10.30872/primatika.v13i2.2886

Issue

Section

Articles