KEMAMPUAN PENGELOLAAN KEUANGAN MAHASISWA PENDIDIKAN EKONOMI UNIVERSITAS MULAWARMAN

  • Dela Rizka Mulyadi Universitas Mulawarman
  • Nasib Subagio Universitas Mulawarman
  • Riyo Riyadi Universitas Mulawarman
Keywords: pengelolaan keuangan pribadi, kemampuan pengelolaan keuangan mahasiswa

Abstract

Mahasiswa saat ini diberikan kebebasan yang lebih luas dari orang tua untuk membuat keputusan belanja dan konsumsi mereka sendiri, maka dari itu mahasiswa harus memiliki kemampuan mengelola keuangan yang memadai agar dapat mengambil keputusan terbaik secara finansial. Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui bagaimana kemampuan mahasiswa pendidikan ekonomi dalam mengelola keuangan pribadi. Penelitian ini dilakukan dengan metode survei dengan teknik analisis deskriptif. Dari hasil penelitian, dapat disimpulkan mahasiswa program studi pendidikan ekonomi universitas mulawarman memiliki tingkat kemampuan pengelolaan keuangan yang baik

Downloads

Download data is not yet available.

References

Adrie P., Sri H., Ari P. (2014). Perilaku Pengendalian Diri pada Perilaku Manajemen keuangan Personal Berdasarkan pada Teori Planned Behavior Menggunakan Pendekatan Partial Least Square. Journal & Proceeding Fakultas Ekonomi & Bisnis. UNSOED, 3(1).
Albeerdy, M. I., & Gharleghi, B. (2015). Determinants of the financial literacy among college students in Malaysia. International Journal of Business Administration, 6(3), 15-24.
Herlindawati, D. (2015). Pengaruh kontrol diri, jenis kelamin, dan pendapatan terhadap pengelolaan keuangan pribadi mahasiswa pascasarjana Universitas Negeri Surabaya. Jurnal ekonomi pendidikan dan kewirausahaan, 3(2), 158-169.
Napitupulu, J. H., Ellyawati, N., & Astuti, R. F. (2021). Pengaruh Literasi Keuangan dan Sikap Keuangan Terhadap Perilaku Pengelolaan Keuangan Mahasiswa Kota Samarinda. Jurnal Pendidikan Ekonomi (JUPE), 9(3), 138-144.
Riyadi, R., Sutrisno., Permatasari I. (2020). Pengaruh Literasi Ekonomi Terhadap Moralitas Ekonomi Melalui Rasionalitas Ekonomi Mahasiswa Pendidikan Ekonomi Unmul. Jurnal Edueco, 3(1), 33-42.
Senduk, S. 2009. Mengelola Keuangan Keluarga. Jakarta: PT. Elex Media Komputindo.
Suryanto. (2017). Pola Perilaku Keuangan Mahasiswa di Perguruan Tinggi. Jurnal Ilmu Politik dan Komunikasi, 07(01), 11-19.
Wardani, T., Reza, R., & Astuti, R. F. (2022). Perilaku Pengelolaan Keuangan Berbasis Green Economy. EKUITAS: Jurnal Pendidikan Ekonomi, 10(1), 138–144. https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/EKU
Wulandari. (2016). Pengaruh Love of Money, Pendidikan Keuangan Di Keluarga, Hasil Belajar Manajemen Keuangan, Dan Teman Sebaya Terhadap Manajemen Keuangan Pribadi Mahasiswa. Jurnal Pendidikan Akuntansi (JPAK), 4(3), 1-6.
Yunita, N. (2020). Pengaruh Gender Dan Kemampuan Akademis Terhadap Literasi Keuangan dalam Perilaku Pengelolaan Keuangan Pada Mahasiswa Jurusan Akuntansi. Platform Riset Mahasiswa Akuntansi, 01(02), 1-12.
Published
2022-07-21
How to Cite
Mulyadi, D. R., Subagio, N., & Riyadi, R. (2022). KEMAMPUAN PENGELOLAAN KEUANGAN MAHASISWA PENDIDIKAN EKONOMI UNIVERSITAS MULAWARMAN. Educational Studies: Conference Series, 2(1), 25-32. https://doi.org/10.30872/escs.v2i1.1186
Section
Articles

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 > >>