Pengaruh Media Video Terhadap Kemampuan Spasial Peserta Didik Kelas X SMA Negeri 1 Muara Badak

  • zaitun alia a sanusi Pendidikan Geografi
Keywords: media video, kemampuan spasial, pesrta didik, kelas X

Abstract

Salah satu media yang sesuai digunakan untuk pembelajaran geografi adalah video. Media video tidak hanya mampu menampilakn gambar dan tulisan, namun juga suara, sehingga siswa akan lebih mudah memahami materi yang disampaikan guru. Dengan penggunaan media video tersebut, diharapkan akan mempengaruhi kemampuan spasial peserta didik, sebab peserta didik dapat melakukan aktivitas bereksplorasi. Tujuan Penelitian ini mengetahui pengaruh penggunaan media video terhadap kemampuan spasial peserta didik kelas X SMA Negeri 1 Muara Badak. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif. Teknik pengambilan sampel purposive sampling dengan jumlah sampel 71 peserta didik. Teknik pengambilan data adalah tes, kuesioner, obsbervasi dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan uji validitas, uji reliabiitas, uji normalitas, uji linieritas dan uji regresi sederhana. Hasil penelitian menunjukkan pengaruh penggunaan media video terhadap kemampuan spasial peserta didik kelas X SMA Negeri 1 Muara Badak berdasarkan hasil regresi sederhana diperoleh 0,64 < 3,99 dengan demikian tidak ada pengaruh antara media video dengan kemampuan spasial.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Rostamy, R. (2019). Pengaruh Organization Citizenship Behavior Terhadap Kinerja Guru Di SDI Raudlatul Jannah Sidoarjo. Univerisat Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya.

Saputro, R. (2020). Kemampuan Berpikir Spasial Peserta Didik Menggunakan Peta Dan Citra Inderaja Pada Pembelajaran Geografi Di SMA N 1 Bae Kudus. Universitas Negeri Semarang.

Sugiyono. (n.d.). Metode Penelitian kebijakian (M. E. Safitri Yosita Ratri, M.Pd. (ed.); 1st ed.). Alfabeta,cv.

Published
2022-12-25