Survei Prestasi Cabang Olahraga Unggulan Koni Di Kabupaten Paser

  • Muhammad Dzainuddin Universitas Mulawarman
Keywords: Prestasi, Olahraga Unggulan

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Prestasi Cabang Olahraga Unggulan KONI Kabupaten Paser. Jenis penelitian ini menggunakan penelitian kualitatif deskriptif. Sampel dalam penelitian ini adalah pengurus KONI, pelatih, dan atlet, yang berjumlah sebanyak 10 orang. Populasi dalam penelitian ini yaitu memasuki situasi sosial tertentu, melakukan observasi dan wawancara kepada orang-orang yang dipandang mengetahui tentang situasi sosial tersebut. Teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling, sedangkan teknnik pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara dan dokumentasi (triangulasi). Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini dengan menggunakan reduksi data, penyajian data dan menarik kesimpulan. Berdasarkan hasil penelitian ini maka peneliti menyimpulkan bahwa prestasi cabang olahraga yang terdaftar di  KONI Kabupaten Paser masih sangat minim, dikarenakan memiliki 42 cabang olahraga yang resmi terdaftar di sekretariat KONI, namun dari 42 cabang olahraga tersebut, hanya memiliki 5 cabang yang menjadi unggulan sesuai dengan keriteria yang telah ditetapkan oleh pihak KONI terkait prestasi yang diraih harus secara kontiyu dan berkelanjutan, berikut cabang olahraga yang menjadi unggulan KONI Kabupaten Paser ialah : (1). Renang, (2). Dayung, (3). Sepak Takraw, (4). Tarung Derajat dan (5). Taekwondo

Downloads

Download data is not yet available.

References

[1] Ahmadi, Ruslam 2016. Metodelogi Penelitian Kualitatif. Yogyakarta:Ar-Ruzz Media.
[2] Azra Abuzar , dkk 2015, Metode Penelitian Survei. Bogor:In Media
[3] Giriwijoyo, Santoso & Sidik, Dikdik Zafar 2013. Ilmu Faal Olahraga (Fisiologi Olahraga). Bandung:PT. Remaja Rosdakarya Offiset
[4] Harsuki, 2013. Pengantar Manajemen Olahraga. Jakarta: PT. Raja Grapindo Persada
[5] Morissan, dkk 2012 . Metode Penelitian Survei. Jakarta:Kencana Prenada Media Group
[6] Presiden Republik Indonesia 2005, Undang-Undang No.3 Tentang Sistem Keolahragaan Nasional.
[7] Subkhi, Akhmad & Jauhar, Muhammad 2013. Pengantar Teori & Prilaku Organiasi. Jakarta:P.T Prestasi Pustakaraya
[8] Sugiyono 2013. Memahami Penelitian Kualitatif. Bandung:Alfabeta
[9] Sekertariat Koni 2014, ADART (Anggaran Dasar Anggaran Rumah Tangga) KONI. Kabupaten Paser:Koni Paser
[10] Wursanto, Ig 2005. Dasar-Dasar Ilmu Organisasi. Yogyakarta:C.V Andi Offset
[11] http://www.artikelsiana.com/2017/11/pengertian-prestasi-macam-prestasi.html#.
(diakses tanggal 26 februari 2019)
[12] http://qmc.binus.ac.id/2014/10/28/in-d-interview-wawancara-mendalam/
(diakses tanggal 20 mei 2019)
Published
2020-07-08
How to Cite
[1]
M. Dzainuddin, “Survei Prestasi Cabang Olahraga Unggulan Koni Di Kabupaten Paser”, Borneo.phy.ed., vol. 1, no. 1, pp. 30 - 43, Jul. 2020.