Respon Calon Guru Fisika terhadap Physics Education Technology (PhET): Studi Kasus pada Mata Kuliah Termodinamika

Authors

  • Sisca Arianingtyas Universitas Mulawarman
  • Rahmiati Universitas Mulawarman
  • Nurul Fitriyah Sulaeman Universitas Mulawarman
  • Lambang Subagiyo Universitas Mulawarman

DOI:

https://doi.org/10.30872/jlpf.v5i1.2331

Keywords:

Respon Calon Guru Fisika, PhET, Termodinamika

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis respon calon guru fisika terkait penggunaan simulasi PhET berbasis laboratorium virtual pada mata kuliah Termodinamika, khususnya materi bentuk dan perubahan energi. Angket diberikan kepada mahasiswa pendidikan fisika Universitas Mulawarman angkatan 2021 yang telah mengikuti praktikum termodinamika mengenai materi tersebut. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif kuantitatif dengan menggunakan skala Likert. Berdasarkan hasil analisis, indikator tampilan PhET mendapatkan presentase sebesar 75% dengan kategori cukup baik. Indikator aksebilitas PhET mendapatkan presentase sebesar 71% dengan kategori cukup baik. Indikator substansi berbasis PhET mendapatkan presentase sebesar 75% dengan kategori cukup baik. Indikator isi materi mendapatkan presentase 77% dengan kategori baik. Indikator pemenuhan kebutuhan belajar mahasiswa mendapatkan presentase 79% dengan kategori baik. Indikator kemampuan materi dengan laboratorium virtual berbasis PhET mendapatkan presentase 73% dengan kategori cukup baik. Berdasarkan hasil penelitian dan analisis data, dapat  disimpulkan bahwa penggunaan simulasi PhET memberikan respon yang cukup baik dari calon guru fisika.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Adams, W. K., Reid, S., Lemaster, R., Mckagan, S. B., Perkins, K. K., Dubson, M., & Wieman, C. E. (2008). A Study of Educational Simulations Part II-Interface Design. Journal of Interactive Learning Reseacrh, 551–557.

Al Furqan, B., Ratnawulan, Darvina, Y., & Sari, S. Y. (2019). Pengaruh Model Problem Based Learning (PBL) Berbantuan Media Animasi terhadap Hasil Belajar Fisika Peserta Didik pada Materi Termodinamika dan Gelombang Mekanik Kelas XI MAN 2 Padang. Pillar of Physics Education, 12(4), 697–704.

Alfarizi, R., Rifa’i, M. R., & Fajar, D. M. (2020). Analisis Kemenarikan Media Pembelajaran PhET Berbasis Virtual Lab pada Materi Listrik Statis Selama Perkuliahan Daring Ditinjau dari Perspektif Mahasiswa. VEKTOR: Jurnal Pendidikan IPA, 1(1), 19–28.

Danggu, J. R., Yusuf, M., & Paramata, D. D. (2023). Kepraktisan Media Pembelajaran Permainan Ular Tangga Menggunkaan Model Kooperatif Tipe STAD pada Materi Suhu dan Kalor Di SMP. Jurnal Jendela Pendidikan, 3(02), 158–165.

Dewa, E., Ursula, M., Mukin, J., & Pandango, O. (2020). Pengaruh Pembelajaran Daring Berbantuan Laboratorium Virtual Terhadap Minat dan Hasil Belajar Kognitif Fisika. JARTIKA) |, 3(2), 351–359.

Dewi, Y. C., & Rasagama, I. G. (2022). Analisis Respon Mahasiswa terhadap Praktikum Keseimbangan Menggunakan Aplikasi PhET Simulation. JPF (Jurnal Pendidikan Fisika) Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar, 10(2), 94–100.

Diraya, I., Budiyono, A., & Triastutik, M. (2021). Contribution of Virtual Lab Phet Simulation to Help Basic Physics Practice. Jurnal Phenomenon, 11(1), 45–56.

Maryuliana, Subroto, I. M. I., & Haviana, S. F. C. (2016). Sistem Informasi Angket Pengukuran Skala Kebutuhan Materi Pembelajaran Tambahan Sebagai Pendukung Pengambilan Keputusan Di Sekolah Menengah Atas Menggunakan Skala Likert. Jurnal Transistor Elektro dan Informatika, 1(2), 1–12.

Pujiyono, Sudjito, D. N., & Sudarmi, M. (2016). Desain Pembelajaran dengan Menggunakan Media Simulasi PhET (Physics Education and Technology) pada Materi Medan Listrik. Unnes Physics Education Journal, 5(1), 70–81.

Purwanto, A. (2009). Penerapan Media Jejaring Sosial “Facebook” pada Mata Kuliah Termodinamika. Jurnal Exacta, VII(2), 49–55.

Saregar, A. (2016). Pembelajaran Pengantar Fisika Kuantum dengan Memanfaatkan Media Phet Simulation dan LKM Melalui Pendekatan Saintifik: Dampak pada Minat dan Penguasaan Konsep Mahasiswa. Jurnal Ilmiah Pendidikan Fisika Al-Biruni, 5(1), 53–60.

Downloads

Published

2024-04-30

How to Cite

Sisca Arianingtyas, Rahmiati, Fitriyah Sulaeman, N., & Subagiyo, L. (2024). Respon Calon Guru Fisika terhadap Physics Education Technology (PhET): Studi Kasus pada Mata Kuliah Termodinamika. Jurnal Literasi Pendidikan Fisika (JLPF), 5(1), 1–7. https://doi.org/10.30872/jlpf.v5i1.2331

Issue

Section

Articles